Assalamu'alaikum wr. wb.,
Salam sejahtera untuk kita semua.
Selamat datang para tamu di Blog kami, OSIS SMA AL-KARIMI.
Pada kesempatan kali ini, admin memposting postingan yang melenceng jauh dari seputar OSIS. Walaupun melenceng jauh tapi posting ini pasti sangat berguna bagi teman-teman makanya penting untuk saya posting. Seperti judulnya, posting kali ini yaitu tentang Panduan Cara Membuat Rekening/Kartu ATM BTN.
Membuat rekening BTN saya pikir tidak akan jauh beda dengan membuat rekening bank yang lainnya. Bagi teman-teman yang belum pernah bersangkutan dengan perbankan pasti sangat kebingungan dan bertanya-tanya tentang cara membuat rekening. Membuat rekening sangat berguna dan sangat membantu kita apabila suatu saat kita sudah jauh dari orang tua, keluarga, ataupun kerabat kita yang dituntut untuk hidup sendiri. Kalau seandainya uang yang Sobat punya mepet dan sangat membutuhkan uang maka alat yang bernama kartu ATM ini akan sangat berguna bagi Sobat karena kalo sudah punya rekeing maka tinggal minta di transfer aja.
Perlu Sobat ketahui bahwa membuat rekening BTN ini tanpa biaya/GRATIS tapi hanya saja nanti diperlukan uang untuk mengisi saldo awal rekening. Saldo awal sekitar minimal Rp.50.000,-. Jadi siap-siap aja bawa uang tersebut atau lebih dari uang tersebut.
Menuju ke topik dan cara membuat rekeningnya, silahkan baca atau download berupa file lewat link yang telah admin sediakan di bawah ini. Klik dan ikuti langkahnya sampai bertemu dengan apa yang Sobat cari. Bila muncul halaman Adf.ly, silahkan baca petunjuk di atas postingan ini (tulisan berjalan).
Menuju ke topik dan cara membuat rekeningnya, silahkan baca atau download berupa file lewat link yang telah admin sediakan di bawah ini. Klik dan ikuti langkahnya sampai bertemu dengan apa yang Sobat cari. Bila muncul halaman Adf.ly, silahkan baca petunjuk di atas postingan ini (tulisan berjalan).
UNTUK MELIHAT
UNTUK DOWNLOAD
Gak perlu ragu atau bimbang. Download atau lainnya semuanya GRATIS disini...
Demikian posting tentang Panduan Cara Membuat Rekening/Kartu ATM BTN ini. Semoga bermanfaat dan membantu.
Baca juga lanjutan posting terkait dengan posting ini yaitu:
- PANDUAN CARA MENGECEK SALDO REKENING LEWAT MESIN ATM BTN.
- PANDUAN CARA MENGAMBIL UANG LEWAT MESIN ATM BTN.
- PANDUAN CARA MENTRANSFER UANG KE SESAMA BTN LEWAT MESIN ATM BTN.
- PANDUAN CARA MENGGANTI PIN KARTU ATM LEWAT MESIN ATM BTN.
Wassalamu'alaikum wr. wb.,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar